Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

BOPI Imbau Kompetisi Sepak Bola Indonesia Dihentikan

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 24 September 2018 | 17:59 WIB
Suasana konferensi pers Kementerian Pemuda dan Olahraga perihal meninggalnya suporter Persija Jakarta di Bandung. Konpers diadakan di Media Center Kemenpora RI pada Senin (24/9/2018).
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Suasana konferensi pers Kementerian Pemuda dan Olahraga perihal meninggalnya suporter Persija Jakarta di Bandung. Konpers diadakan di Media Center Kemenpora RI pada Senin (24/9/2018).

“Jadi mulai besok kami menghimbau kompetisi dihentikan hingga satu pekan ke depan."

"PSSI dan PT LIB harus memberikan keputusan dalam waktu itu. PSSI harus membenahkan masalah itu agar tidak terjadi lagi,” kata Richard.

Lebih lanjut untuk poin ketiga, Richard mengatakan setiap klub profesional di Indonesia untuk bisa aktif menertibkan suporternya.

(Baca Juga: PSIS Dilarang Terlena dengan Keberhasilan Masuk ke Zona Aman)

(Baca Juga: Dirut Persija Keluhkan Kinerja Panpel Persib sejak Sebelum Laga)

(Baca Juga: Jonathan Bauman Persembahkan Kemenangan Persib atas Persija untuk Bobotoh)

Poin keempat, Richard berharap semua elemen suporter menghentikan permusuhan dan fokus membangun kompetisi yang lebih baik lagi serta bermartabat.

“Poin kelima mengajak masyarakat Indonesia agar tidak menyebarkan video dan foto-foto terkait kejadian tersebut agar tidak mempengaruhi suasana,” kata Richard.

“Mengajak seluruh elemen olahraga profesional untuk terus meningkatkan kedewasaan dan sikap toleran agar kegiatan olahraga profesional bisa berjalan dengan tata kelola semakin baik, mandiri, dan profesional,” kata Richard mengakhiri.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X