Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pesan Andik Vermansah untuk Skuat Timnas U-22 Indonesia

By BolaSport - Selasa, 12 Februari 2019 | 14:25 WIB
Pemain timnas Indonesia, Andik Vermansah dijatuhkan pemain timnas Timor Leste, Gumario Moreira pada
Robbani
Pemain timnas Indonesia, Andik Vermansah dijatuhkan pemain timnas Timor Leste, Gumario Moreira pada

SUPERBALL.ID - Pemain Madura United, Andik Vermansah, berharap laga uji coba mampu meningkatkan kerja sama pemain Timnas U-22 Indonesia.

"Dalam masa persiapan ini, yang terpenting bagaimana mereka bisa menjaga kekompakan tim," kata Andik Vermansah, Senin (11/02/2019).

Mantan pemain Kedah FA itu menekankan pentingnya kekompakan daripada mengincar hasil akhir.

Baca Juga : Dua Pemain Timnas U-22 Indonesia Tak Dibawa Indra Sjafri ke Malang

Baca Juga : Skuat Timnas U-22 Indonesia Mulai Diminta Jaga Kesehatan

Baca Juga : Setelah Arema FC, Timnas U-22 Indonesia Jajal Kekuatan Madura United

Baca Juga : Link Live Streaming Timnas U-22 Indonesia Vs Arema FC

Baca Juga : Timnas U-22 Indonesia Kontra Arema FC Imbang di Babak Pertama

"Soal skor nanti dulu, menurut saya harus utamakan kekompakan tim dulu," ujar Andik Vermansah.

Skuat Garuda Muda masih memiliki satu agenda laga uji coba dengan Madura United di Stadion Gelora Bangkalan, Selasa (12/2/2019) sore.

Sebelumnya, Timnas U-22 Indonesia menggelar uji coba dengan Bhayangkara FC pada Rabu (6/2/2019).

Laga melawan Bhayangkara FC berakhir dengan skor imbang 2-2.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Hamka Hamzah untuk punggawa timnas U-22. #hamkahamzah #timnas #timnasindonesia #timnasu22

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on

Skor imbang juga diraih Timnas U-22 Indonesia saat menghadapi Arema FC, Minggu (10/2/2019).

Melawan Arema FC, Timnas U-22 Indonesia harus puas dengan skor 1-1.


Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X