Pelatih asal Brasil itu memprediksi ketiganya sudah bisa kembali berlatih dalam beberapa hari ke depan.
"Mereka (Abanda, Rizky, Bhudiar) sudah membaik, mungkin beberapa hari lagi sudah bisa kembali berlatih seperti biasa," kata Gomes dikutip BolaSport.com dari Antara News.
Baca Juga : Terlibat Penganiayaan, Patrich Wanggai Tetap Latihan Bersama Kalteng Putra
Kalteng Putra telah melengkapi kuota pemain asing untuk tampil di Liga 1 2019.
Empat pemain asing tersebar di tiga posisi dalam skuat Laskar Isen Mulang.
Mereka ialah Diogo Campos (striker), Shahin Balijani (striker), Hedipo Gustavo da Conceicao (winger), dan Rafael de Jesus Bonfim (bek).
Pada ajang pramusim, skuat asuhan Gomes telah memberi kejutan dengan menaklukkan Persija Jakarta dan menembus semifinal Piala Presiden 2019.
Sebelum akhirnya tumbang di tangan sang juara Piala Presiden 2019, Arema FC.
View this post on Instagram
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar