Sementara soal kecolongan satu gol dari Brunei, Fakhri Husaini meminta pasukannya untuk lebih berhati-hati.
"Kemasukan gol tadi saya rasa karena kurangnya komunikasi dan disiplin dalam bertahan antara pemain belakang," tuturnya.
"Ini pelajaran untuk mereka, terutama untuk pemain yang baru diturunkan, serta kiper," ucapnya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar