Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bagi Marko Simic, Persija Bukan Sekadar Klub tapi Agama

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 13 Agustus 2019 | 20:24 WIB
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic pada laga kontra Persib Bandung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Rabu (10/7/2019).
FERI SETIAWAN/WARTA KOTA
Penyerang Persija Jakarta, Marko Simic pada laga kontra Persib Bandung di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Rabu (10/7/2019).

Baca Juga: Indonesia Kehilangan 1 Wakil dari Turnamen Akita Masters 2019

"Kami harus bekerja sangat keras untuk melakukan pertandingan final kemarin, tapi inilah sepak bola," ucap pemain asal Kroasia tersebut.

Marko Simic punya cara tersendiri untuk memotivasi dirinya.

Motivasi terbesar bagi Marko Simic datang dari keluarga.

Baca Juga: Indonesia Kehilangan 1 Wakil dari Turnamen Akita Masters 2019

Keluarga, menurut Marko Simic, termasuk dengan The Jak Mania.

Ia yakin bersama The Jak Mania, Persija Jakarta bisa bangkit dari keterpurukan ini.

"Kami mencoba menemukan kekuatan dari keluarga (The Jak Mania) dan bangkit bersama."

Baca Juga: Pasca-depak Djadjang, Persebaya Tak Ingin Segera Tunjuk Pelatih Baru

"The Jak Mania bagian terpenting di tim ini. Persija Jakarta tidak hanya sebuah klub saja, tapi seperti agama. Tanpa The Jak Mania, tidak ada Persija Jakarta. The Jak Mania itu nomor satu," ucap Marko Simic.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini adalah tim terbaik pekan ke-13 Liga 1 2019 versi @bolasportcom #Liga1 #liga12019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.