Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Eks Kiper Persib: Thailand Wajib Raih Medali Emas SEA Games 2019

By Aulli Reza Atmam - Sabtu, 23 November 2019 | 15:29 WIB
Kiper timnas Thailand Sinthaweechai Hathairatanakool berfoto di depan spanduk Persib Bandung seusai
bagaskarasetyana
Kiper timnas Thailand Sinthaweechai Hathairatanakool berfoto di depan spanduk Persib Bandung seusai

Selain Timnas U-22 Indonsia, Thailand juga akan menghadapi Vietnam, Laos, Singapura, dan Brunei Darussalam di fase grup.

Terkait lawan-lawan yang akan dihadapi di Grup B, Kosin juga mengingatkan bahwa bukan hanya satu atau dia tim saja yang berpotensi merepotkan Thailand.

"Menurut saya bukan cuma Vietnam (yang patut diwaspadai), banyak tim lain juga bisa menyulitkan kami." lanjut Kosin.

"Kami perlu bersiap semaksimal mungkin dan mencapai level yang tertinggi," pungkas pria yang kini berusia 37 tahun itu.

Daftar 19 pemain Timnas U-22 Thailand untuk SEA Games 2019:

Kiper: Korraphat Nareechan (Khonkaen FC), Nont Muangngam (Chiangmai FC)

Belakang: Jaturapat Sattham (Chainat Hornbill FC), Saringkarn Promsupa (SCG Muangthong United), Chatchai Saengdao (SCG Muangthong United), Sarayut Sompim (PPT Rayong FC), Shinnaphat Leeaoh (Singha Chiangrai United), Thitathorn Aksornsri (Police Tero FC)

Gelandang: Worachit Kanitsribampen (Chonburi FC), Chatmongkol Thongkiri (Chainat Hornbill FC), Kritsada Kaman (Chonburi FC), Wisarut Imaura (True Bangkok United), Ratthanakorn Maikami (Buriram United), Anon Amornlerdsak (True Bangkok United), Jaroensak Vongkorn (Samut Prakarn City FC)


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : vnexpress.net, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X