Dalam laga itu Liverpool berhasil mempermalukan Barcelona di Satdion Anfield.
Klub berjuluk The Reds tersebut berhasil menciptkaan empat gol tanpa balas.
Empat gol yang tercipta dalam laga tersebut dicetak oleh Divock Origi (7', 79') dan Georginio Wijnaldum (54', 56').
Alhasil Liverpool berhak melaju ke final Liga Champions setelah menang agregat 4-3.
Hasil ini lah yang membawa Liverpool keluar sebagai juara Liga Champions 2018/2019 setelah berhasil mengalahkan Tottenham Hotspur di final.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Lola June A Sinaga |
Sumber | : | Kompas.com |
Komentar