Rashford menambahkan bahwa timnya membutuhkan kemenangan setelah kehilangan sejumlah poin di beberapa pertandingan terakhir.
"Kami membutuhkan tiga poin, kami kehilangan beberapa poin dalam pertandingan terakhir dan perlu kembali ke jalur kemenangan," ujarnya.
⚽️ Most goals for @ManUtd in all comps during Premier League era - Marcus Rashford now has more than Eric Cantona:
???????????????????????????? 253 Rooney
— Sky Sports Statto (@SkySportsStatto) February 2, 2021
???????????????????????????? 160 Giggs
???????????????????????????? 155 Scholes
???????? 150 Van Nistelrooy
???????? 126 Solskjaer
???????????????????????????? 121 Cole
???????? 118 Ronaldo
???????????????????????????? 85 Beckham
???????????????????????????? 83 RASHFORD ????
???????? 82 Cantona pic.twitter.com/lwN9jpudZm
Baca Juga: Pemain Manchester United Kembali Menjadi Korban Serangan Rasisme
Sementara itu, pelatih Ole Gunnar Solskjaer terkesan dengan Rashford musim ini dan menyebutnya punya masa depan yang baik.
"Eric adalah pemain yang fantastis dan Marcus memiliki karier yang hebat kedepannya," kata Solskjaer
"Apa yang telah dia lakukan musim ini atau tahun ini hanya menunjukkan dia masih bisa fokus pada sepak bola juga," tambahnya.
Setelah melewati rekor gol Cantona, Rashford memiliki misi untuk melewati beberapa rekor eks bintang Manchester United lainnya.
Terdekat adalah 85 gol milik David Beckham, kemudian ada Cristiano Ronaldo dengan 118 gol, Andy Cole (126), dan sang pelatih (126).
Sementara pencetak gol terbanyak klub masih dipegang oleh Wayne Rooney dengan 253 gol diikuti Ryan Giggs, Paul Scholes, dan Ruud van Nistelrooy.
Di usia yang masih terbilang muda, Rashford tentu berpeluang besar melewati rekor-rekor gol beberapa legenda di atas.
Baca Juga: Kontroversi VAR, Rugikan Arsenal dan Untungkan Manchester United
View this post on Instagram
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Thesun.co.uk |
Komentar