Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Perbandingan Gol Messi dan Ronaldo dalam 12 Musim Terakhir

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 6 Maret 2021 | 21:59 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi, hendak berjabat tangan dengan megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/TEAMCRONALDO
Megabintang Barcelona, Lionel Messi, hendak berjabat tangan dengan megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo.

Untuk pertama kalinya dalam enam musim, pencetak gol terbanyak diberikan kepada selain Ronaldo dan Messi yakni Luis Suarez.

Messi mencatatkan gol terendah sejak 2008-09 dengan 26 gol, sedangkan Roanldo masih berada di puncak permainan dengan 35 gol.

2016-17

Musim ini Real Madrid memborong gelar Liga Spanyol dan Liga Champions meski Ronaldo hanya mencetak 25 gol di liga.

Sementara Messi yang dikelilingi Suarez dan Neymar berhasil mencetak 37 gol.

2017-18

34 gol Messi membantu Barcelona kembali meraih trofi Liga Spanyol, berbanding 26 gol milik Ronaldo.

2018-19

Ronaldo memulai tantangan baru dengan pindah ke Juventus pada usia 33 tahun dengan hanya mengoleksi 21 gol di musim pertamanya.

Sementara dengan kepergian sang rival, Messi masih terus tampil produktif dengan koleksi 36 gol di liga.

2019-20

Torehan Ronaldo lebih baik dengan 31 gol, namun masih kalah dari Ciro Immobile dengan 36 golnya untuk meraih pencetak gol terbanyak.

Messi yang memiliki gol yang lebih sedikit yaitu 25 gol justru tampil sebagai pencetak gol terbanyak di liga.

Baca Juga: Lima Pemain Incaran Barcelona Demi Buat Messi Bertahan, Hanya Dua yang Mungkin Terwujud

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Thesun.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X