Ia membuat 38 penampilan di semua kompetisi dengan memenangkan treble yang bersejarah pada 1998-99.
Bek tengah asal Belanda menjadi tokoh kunci dalam musim debutnya saat mempersembahkan treble bersejarah pada 1998-99.
Selama tiga musim berseragam United, Stam tampil sebanyak 127 kali dan selalu memenangi gelar Liga Inggris.
Sayangnya ia terlibat perselisihan dengan Sir Alex Ferguson dan bergabung ke Lazio sebelum pindah ke Milan di tahun 2004.
Bersama bek tangguh seperti Cafu, Alessandro Nesta dan Paulo Maldini, Stam menghabiskan dua musim bersama Milan dengan 65 kali tampil.
Baca Juga: Bruno Fernandes Beri Satu Syarat pada Man United untuk Kontrak Baru
Sebagai jebolan generasi emas akademi United, Beckham memantapkan dirinya sebagai bintang besar di Old Trafford.
Berbagai prestasi baik klub maupun individu ia torehkan termasuk menjadi runner-up Ballon d'Or setelah United meraih treble.
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | Manutd.com |
Komentar