Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Genap 40 Tahun, Zlatan Ibrahimovic Ikuti Jejak Delapan Bintang Ini

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 3 Oktober 2021 | 18:29 WIB
Zlatan Ibrahimovic melakukan comeback manis dengan mencetak gol ke gawang Lazio pada laga pekan ketiga Liga Italia  2021-2022.
TWITTER.COM/ACMILANBR
Zlatan Ibrahimovic melakukan comeback manis dengan mencetak gol ke gawang Lazio pada laga pekan ketiga Liga Italia 2021-2022.

Baca Juga: Umbar Senyum di Momen Tak Tepat, Solskjaer Bikin Fans Man United Marah

Roger Milla

Milla tampaknya akan selamanya berada di buku rekor Piala Dunia sebagai pencetak gol tertua dalam sejarah turnamen.

Ikon Kamerun itu mencetak gol ke gawang Rusia di Piala Dunia tahun 1994 pada usia 42 tahun.

Menariknya, gol mantan pemain Pelita Jaya dan Putra Samarinda tersebut lahir setelah ia mengakhiri masa pensiunnya.

Sir Stanley Matthews

Nama terakhir mungkin terdengar agak asing di telinga, tapi sepak bola Inggris mungkin tak akan pernah melupakannya.

Matthews membuat lebih dari 700 penampilan liga selama kariernya hingga ulang tahunnya yang ke-50.

Ia bermain dalam waktu yang lama bersama Stoke antara 1932 dan 1947 sebelum akhirnya pensiun di klub tersebut setelah bermain untuk Blackpool dan Toronto.

Baca Juga: Disindir Lewat Selebrasi, Ronaldo Malah Beri Hadiah untuk Pemain Everton

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Dailystar.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X