Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Butuh Persiapan Matang untuk Hadapi Timnas U-23 Indonesia, Pelatih Malaysia Ogah Tunggu Pemain dari AS

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 6 Februari 2022 | 18:42 WIB
Para pemain Timnas U-23 Malaysia sedang berlatih dalam persiapan ke Piala AFF U-23 2022.
FAM.ORG.MY
Para pemain Timnas U-23 Malaysia sedang berlatih dalam persiapan ke Piala AFF U-23 2022.

Hal itu diungkapkan oleh Maloney setelah pertandingan uji coba timnya melawan Sabah FC, Sabtu (5/2/2022).

"Jujur, kami kehabisan waktu, saya masih belum mendengar (perkembangan) dalam 24 jam terakhir."

"Saya telah mencoba untuk menghubungi dia dan seperti yang saya katakan, waktu hampir habis."

 Baca Juga: Media Vietnam Mengatakan 3 Pemain Timnas U-23 Indonesia ini Bisa Dahsyat di Piala AFF U-23 2022

"Kami dapat membuat keputusan pada hari Senin," kata Maloney, dikutip SuperBall.id dari Bharian.com.my.

Pada uji coba pertama melawan tim yang diperkuat Saddil Ramdani itu, Harimau Muda dipaksa bermain imbang 1-1.

T. Saravanan mencetak gol untuk Timnas U-23 Malaysia pada menit ke-76 sebelum Stuart Wilkins menyamakan kedudukan pada menit ke-81.

Mengomentari performa timnya pada pertandingan tersebut, Maloney mengaku senang.

Ia menilai anak-anak asuhnya bermain tanpa rasa takut dan menciptakan banyak peluang untuk mencetak gol.

 Baca Juga: Bendera Merah Putih Kini Bisa Berkibar di Piala AFF U-23


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Bharian.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X