Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Agenda Lengkap Shin Tae-yong Bersama Timnas Indonesia Usai Mundur dari Piala AFF U-23

By Dwi Aryo Prihadi - Jumat, 11 Februari 2022 | 14:38 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
PSSI.ORG
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Cedera yang diderita tiga pemain Timnas U-23 Indonesia juga menjadi alasan lain dari pembatalan ini.

Setelah memutuskan batal tampil di Piala AFF U-23 2022, sang pelatih Shin Tae-yong masih memiliki beberapa agenda di tahun ini.

FIFA Matchday (akhir Maret) - Timnas Indonesia

Agenda terdekat pelatih asal Korea Selatan itu adalah FIFA Matchday bersama Timnas Indonesia pada akhir Maret mendatang.

Terkait agenda tersebut, PSSI sudah berencana mengundang tim-tim dengan level lebih bagus dari Timnas Indonesia.

Ketua PSSI Mochamad Iriawan mengatakan bahwa ada tiga negara yang yang masuk dalam pantauan, yakni Kroasia, Tajikistan dan Uzbekistan.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Meningkat, Malaysia Tetap Bersikeras Ingin Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia 2023

“Untuk FIFA Matchday ada rencananya lawan Kroasia, Uzbekistan, dan Tajikistan, itu tinggi ranking FIFA-nya,” ujar Mochamad Iriawan

Selain itu, Timnas Indonesia juga mendapat undangan dari Federasi Sepak Bola Bangladesh (BFF) untuk uji coba.

SEA Games (12-23 Mei) - Timnas U-23 Indonesia


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : PSSI.org, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X