Demikian pula Timnas U-23 Filipina yang tersingkir lebih awal, tapi gelandang Sandro Reyes masuk daftar skuad terbaik.
Sedangkan Timnas U-23 Thailand sebagai runner-up di Piala AFF U-23 2022 menjadi tim yang paling banyak mewakili daftar skuad terbaik.
Ada tiga pemain Thailand yang terpilih yaitu gelandang Chonnapat Buaphan, fullback Thawatchai Inprakhon dan striker Teeresak Poeiphimai.
Baca Juga: Vietnam Melambat, Pelatih Eropa: Park Hang-seo Harus Segera Diganti
Posisi tersisa ditempati oleh pemain Laos Bounphachan Bounkong serta duo gelandang Timor U-23 Leste yakni Mouzinho de Lima dan Jaimito Soares.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | soha.vn |
Komentar