Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kenapa Persija Jakarta Gagal Menandingi Persib di Liga 1 Musim Ini?

By Wibbiassiddi - Jumat, 11 Maret 2022 | 15:01 WIB
Pelatih Persija Jakarta Sudirman  menelan kekalahan ketiga beruntun di Liga 1.
INSTAGRAM.COM/PERSIJA
Pelatih Persija Jakarta Sudirman menelan kekalahan ketiga beruntun di Liga 1.

Persib masih bersaing ketat dengan pemimpin klasemen Bali United, yang juga mengoleksi 63 poin, dalam berburu gelar Liga 1.

Sedangkan Persija sudah tercoret dari perburuan gelar itu.

Pada musim 2018, Persija tampil sebagai juara Liga 1 dengan nilai 62, unggul 10 poin dari Persib.

Bahkan, pada turnamen pramusim bernama Piala Menpora 2021, Persija tampil sebagai juara dengan membungkam Persib dua kali di final, 2-0 dan 2-1.

Baca Juga: Dua Pemain Ini Jadi Sorotan Warganet Usai Laga Arema FC Vs Persib

Akan tetapi, kenapa Persija sekarang sangat sulit menandingi Persib?

Ada beberapa isu yang menonjol selama kompetisi Liga 1 2021-2022 ini kenapa Persija terpuruk.

1. Hasil Versus 5 Tim Papan Atas 

Hingga pekan ke-30 saat ini, ada 5 tim yang masih punya peluang menjadi juara Liga 1.

Kelima tim itu adalah Bali United, Persib, Bhayangkara FC, Arema FC, dan Persebaya Surabaya.


Editor : Taufik Batubara
Sumber : SuperBall.id, Persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X