Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Turnamen Toulon 2022 - Mainkan 3 Pemain Senior, Venezuela Wujudkan Niat Permalukan Timnas U-19 Indonesia

By Wibbiassiddi - Senin, 30 Mei 2022 | 21:40 WIB
Ronaldo Kwateh menjadi starter Timnas U-19 Indonesia melawan Venezuela dalam Turnamen Toulon 2022.
FACEBOOK.COM/TOURNOI MAURICE REVELLO
Ronaldo Kwateh menjadi starter Timnas U-19 Indonesia melawan Venezuela dalam Turnamen Toulon 2022.

Sebaliknya, Venezuela malah sering menggempur lini belakang dari Timnas U-19 Indonesia.

Beruntung Timnas U-19 Indonesia memiliki penjaga gawang yang cukup baik.

Cahya Supriadi tampil gemilang dengan melakukan empat penyelamatan sepanjang babak pertama.

Baca Juga: Akui Timnas Indonesia Kuat, Asisten Pelatih Bangladesh Ungkap Dua Hal yang Jadi Fokus Latihan Timnya

Memasuki babak kedua, Venezuela kembali mendominasi permainan, hingga kemudian pada menit ke-69 Daniel Perez berhasil mencetak gol.

Hingga pertandingan berakhir, Ronaldo dkk tidak bisa mencetak gol balasan, Indonesia akhirnya kalah dari Venezuela.

Sebagai informasi, Daniel Perez adalah penyerang andalan dari Venezuela.

Pemain berusia 20 tahun itu merasakan ketatnya kompetisi di Eropa.

Daniel Perez bermain untuk tim Club Brugge yang berkompetisi di Liga utama Belgia.

Bagi Timnas U-19 Indonesia, kekalahan di laga pertama tentu membuat langkah Garuda Nusantara semakin berat.

Saat ini Indonesia berada di peringkat keempat dengan 0 poin.

Baca Juga: Pelatih Anyar Timnas U-23 Vietnam Bakal Terapkan Taktik ala Shin Tae-yong

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X