Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fokus Tatap Asia, Bek Timnas Thailand: Tak Ada Gunanya Bersaing dengan Tim-tim ASEAN

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 16 Juni 2022 | 19:47 WIB
Aksi Theerathon Bunmathan (kanan) saat berlaga di Liga Jepang.
J LEAGUE
Aksi Theerathon Bunmathan (kanan) saat berlaga di Liga Jepang.

"Thailand harus belajar dari Jepang. Mereka tidak peduli dengan reaksi setelah kegagalan, dan mereka juga tidak takut gagal."

"Saya pikir dalam turnamen seperti SEA Games, Thailand harus membiarkan tim U-17 atau U-19 berpartisipasi. Ini akan membawa banyak manfaat di masa depan.”

“Tidak memenangkan kejuaraan sulit diterima. Itu (memenangi kejuaraan) suatu keharusan jika kita benar-benar ingin berkembang,” tambahnya.

Timnas Thailand sendiri hingga saat ini masih menjadi tim tersukses di ASEAN dengan meraih enam gelar Piala AFF.

Selain itu, mereka juga masih menjadi pengoleksi medali emas terbanyak di SEA Games dengan 16 medali emas.

Kendati demikian, dominasi Thailand belakangan mulai diganggu oleh Timnas Vietnam sejak ditangani Park Hang-seo.

Baca Juga: Batal Tampil di Kualifikasi, 3 Pemain Naturalisasi Berpeluang Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Thairath.co.th

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X