Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Magabut Sampai Masa Bakti Habis, Eks Asisten Shin Tae-yong Ngemis Kontrak Diperpanjang

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 16 Juni 2022 | 21:38 WIB
Mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Gong Oh-kyun.
PSSI.ORG
Mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Gong Oh-kyun.

"Kontrak 4 tahun hanya untuk dimiliki siklus pengembangan. Gong Oh-kyun adalah orang yang tepat untuk sepak bola Vietnam," tambahnya.

Dilansir dari Zing News, VFF menegaskan akan mengevaluasi kemampuan Gong Oh-kyun dan mempersiapkan langkah selanjutnya.

Dikarenakan kontrak dengan Gong Oh-kyun masih berlaku hingga 9 bulan, VFF diketahui tidak ingin terburu-buru.

VFF akan mendasarkan pada hasil di Piala Asia U-23 2022 bersamaan dengan persiapan SEA Games ke-32 untuk melakukan evaluasi kinerja.

Sesuai rencana, Gong Oh-kyun akan kembali ke Korea Selatan untuk menyelesaikan kursus Pro Coaching pada 17 Mei.

Setelah itu, ia akan kembali ke Vietnam untuk melanjutkan tugas yang diberikan, termasuk tanggung jawab besar dari VFF.

Baca Juga: Batal Tampil di Kualifikasi, 3 Pemain Naturalisasi Berpeluang Bela Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Zingnews.vn, Thethao247.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X