Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fans Vietnam Tuntut AFF dan AFC Skors Indonesia jika Suporter Timnas Merah-Putih Ganggu Pemainnya

By M Hadi Fathoni - Rabu, 13 Juli 2022 | 12:10 WIB
Para pemain Timnas U-19 Indonesia menyambut dukungan seluruh pencintanya di Stadion Patriot, Kota Bekasi, Minggu (10/7/2020) malam WIB.
PSSI.ORG
Para pemain Timnas U-19 Indonesia menyambut dukungan seluruh pencintanya di Stadion Patriot, Kota Bekasi, Minggu (10/7/2020) malam WIB.

"Apakah pantas sebuah negara besar seperti itu melakukan hal tersebut?"

"PSSI tidak menuduh, tetapi kita hanya mempertanyakan," tandasnya seusai memimpin rapat soal kasus ini di kantor PT LIB kemarin.

Baca Juga: Daftar Top Skor Sementara Piala AFF U-19 2022, Dua Striker Timnas U-19 Indonesia di Posisi Teratas 

Kita tunggu bagaimana respons AFF terhadap surat protes PSSI.

Sejauh ini, AFF tak menggubris semua keluhan atau pertanyaan para suporter Indonesia terkait hal itu di akun Facebook-nya.

Piala AFF U-19 2022 tetap dilanjutkan di Indonesia, meski dengan situasi yang sangat berbeda dari sebelumnya.

Latihan Vietnam dan Thailand dijaga ketat aparat keamanan, apalagi saat semifinal nanti.

Vietnam bertemu Malaysia di Stadion Patriot, Kota Bekasi, Rabu (13/7/2022) pukul 15.30 WIB, disusul Laos kontra Thailand 20.00 WIB.

Fans Vietnam meminta kepada siapa pun, termasuk para pencinta Timnas U-19 Indonesia, untuk tak mengganggu sedikit pun proses persiapan dan pertandingan timnya.

Melalui kolom artikel VNExpress.net berjudul Pelatih Vietnam Khawatir Tekanan dari Penggemar Indonesia, fans Golden Star Warriors itu memberi peringatan keras. 

Ada yang meminta pelatih Vietnam cuek terhadap keberadaan para pencinta sepak bola Indonesia itu dan justru menjadikannya sebagai ujian.


Editor : Lola June A Sinaga
Sumber : PSSI.org, VnExpress.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X