Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Piala Dunia - Deretan Pemain yang Harus Pindah Klub Agar Bisa Tampil di Qatar

By Lola June A Sinaga - Jumat, 19 Agustus 2022 | 13:24 WIB
Dua pemain Chelsea, Marcos Alosnso dan Christian Pulisic
TWITTER.COM
Dua pemain Chelsea, Marcos Alosnso dan Christian Pulisic

Namun, begitu bek Chelsea Ben Chilwell mengalami cedera lutut yang serius, Alonso menjadi pemain reguler selama paruh kedua musim 2021/2022.

Hal itu membuat pemain berusia 31 tahun tersebut dipanggil kembali untuk pertandingan timnas Spanyol pada bulan Maret dan Juni.

Baca Juga: Piala Dunia - Para Bintangnya Gacor di Klub, Timnas Brasil Kian Menakutkan

Tapi kembalinya Chilwell, dikombinasikan dengan kedatangan Marc Cucurella dari Brighton, berarti Alonso akan berada dipinggirkan sekali lagi.

Alonso kini harus memikirkan untuk mencari klub baru sebelum jendela transfer musim panas ini ditutup.

Eden Hazard (Real Madrid/Belgia)

Tiga tahun Hazard di Real Madrid telah menjadi bencana, dengan 28 kali menjadi starter di Liga Spanyol, empat gol, dan banyak cedera.

Tetapi ada tanda-tanda keberuntungan tepat pada waktunya untuk masuk ke Piala Dunia setelah dia kembali fit dari pemulihan cedera.

Operasi pada Maret 2022 untuk menghilangkan pelat logam yang dimasukkan ke dalam kakinya setelah mengalami patah kaki, membuat pemain berusia 31 tahun itu bebas dari rasa sakit untuk pertama kalinya dalam beberapa tahun.

Pelatih timnas Belgia Roberto Martinez selalu menjaga kepercayaannya, terlepas dari kesulitan Hazard, dimana dia tampil tiga kali sebagai starter di UEFA Nations League pada bulan Juni.


Editor : Lola June A Sinaga
Sumber : ESPN.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.