Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekap Hasil dan Klasemen Liga 1 2022-2023 Pekan 9 -- Kunci Kemenangan Persib Bandung dan Persija Jakarta

By M Hadi Fathoni - Senin, 12 September 2022 | 12:14 WIB
Suasana pertandingan antara Arema FC melawan Persib Bandung pada laga pekan ke-9 Liga 1 2022/2023 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (11/9/2022).
INSTAGRAM/@AREMAFCOFFICIAL
Suasana pertandingan antara Arema FC melawan Persib Bandung pada laga pekan ke-9 Liga 1 2022/2023 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (11/9/2022).

"Saya pikir kami pantas memenangkan pertandingan hari ini karena kami memainkan permainan yang bagus."

"Babak pertama kami menciptakan banyak peluang tetapi tak bisa cetak gol, kami memiliki peluang besar langsung di menit pertama."

"Terkadang kehidupan sepakbola sangat sulit, para pemain melakukannya dengan sangat baik namun kami tidak bisa mencetak gol

"Dan kemudian kami tahu bahwa kami begitu lama dalam sepakbola terkadang dalam permainan kami juga bisa kalah," ucap Thomas Doll pada sesi konferensi pers seusai laga.

Baca Juga: Hasil Liga 1 - Petik Poin Penuh di Kandang Barito Putera, Persija Jakarta Naik ke 4 Besar

Berkat kemenangan ini, Persija Jakarta berhak naik ke posisi keempat klasemen sementara.

Hansamu Yama dkk berhasil mengumpulkan 20 poin hasil dari 6 kali menang, 2 hasil imbang, dan 1 kekalahan.

Setelah ini, Macan Kemayoran akan kedatangan Madura United di pekan kesepuluh.

Pertandingan tersebut akan berlangsung di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, pada Sabtu (17/9/2022).

Hasil positif juga diraih oleh rival Persija Jakarta, yakni Persib Bandung.


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Persib.co.id, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X