Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala Dunia 2022 - Roy Keane Sebut Brasil Tak Hormati Korea Selatan Setiap Kali Cetak Gol

By Lola June A Sinaga - Selasa, 6 Desember 2022 | 08:26 WIB
Para pemain timnas Brasil merayakan gol pertamanya yang dicetak Vinicius Junior ke gawang timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2022.
MANAN VATSYAYANA
Para pemain timnas Brasil merayakan gol pertamanya yang dicetak Vinicius Junior ke gawang timnas Korea Selatan di Piala Dunia 2022.

"Saya tidak keberatan dengan jogetan yang pertama, tapi setelah itu, dan dimana pelatih terlibat. Saya tidak senang melihatnya."

Graeme Souness mendukung pendapat Keane soal bagaimana pemain Brasil langsung cepat menari setelah gol.

Gaya khas 'merpati' Richarlison adalah salah satu yang tampaknya menyebabkan gangguan tertentu mengingat dia berlari ke pinggir lapangan dan melibatkan pelatihnya.

Langkah penyerang Tottenham itu berawal dari grup pop di Brasil bernama Os Perseguidores.

Saat Richarlison pindah ke Everton dari Watford pada 2018, dia menjelaskan alasan di balik tarian tersebut.

Baca Juga: Kisah Ao Tanaka dan Kaoru Mitoma, Dua Sahabat yang Penuhi Janji Masa Kecil Main di Piala Dunia

"Tarian merpati itu berasal dari grup asal Rio de Janeiro yang punya lagu sekitar tahun 2012," jelasnya kala itu.

"Sebuah tren dimulai saat saya menari di rumah. Semua orang mulai meniru saya," jelasnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X