Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jordi Amat Ingin Dukungan Penuh Suporter Timnas Indonesia di Piala AFF 2022

By Wibbiassiddi - Kamis, 15 Desember 2022 | 02:12 WIB
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sudah bergabung dalam TC di Bali.
PSSI
Bek naturalisasi timnas Indonesia, Jordi Amat, sudah bergabung dalam TC di Bali.

SUPERBALL.ID - Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Jordi Amat, ingin merasakan dukungan penuh suporter saat debut di Piala AFF 2022.

Menurut Jordi Amat, suporter Timnas Indonesia sangat luar biasa.

Karena itulah Jordi Amat ingin merasakan atmosfer dari suporter Timnas Indonesia pada Piala AFF 2022.

"Kami memiliki pendukung yang luar biasa dan saya harap saya dapat melihat Anda semua pertandingan pertama dari AFF," tulis Jordi Amat dalam akun Instagram-nya.

Baca Juga: Apakah Penonton Bisa Dukung Langsung Timnas Indonesia di GBK? PSSI Menunggu Izin Kepolisian

Di sisi lain, Jordi Amat yakin dirinya akan membawa Timnas Indonesia ke performa yang bagus di Piala AFF 2022.

Pasalnya, pemain Johor Darul Ta'zim (JDT) tersebut merasa dalam performa terbaiknya.

"Sangat bagus."

Terkait latihan yang diberikan oleh Shin Tae-yong, pemain yang pernah bermain di liga Eropa tersebut mengaku cukup berat.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X