Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Persib Bandung Kudeta Posisi Persija Jakarta Usai Tekuk RANS Nusantara FC

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 19 Februari 2023 | 17:15 WIB
Suasana pertandingan RANS Nusantara FC versus Persib Bandung di laga pekan ke-25 Liga 1 2022-2023.
INSTAGRAM.COM/PERSIB
Suasana pertandingan RANS Nusantara FC versus Persib Bandung di laga pekan ke-25 Liga 1 2022-2023.

Hingga pertandingan berakhir, skor 3-1 untuk keunggulan Persib Bandung tidak berubah.

Tambahan tiga poin membuat Persib Bandung menyalip Persija Jakarta di posisi kedua klasemen sementara.

Persib Bandung mengoleksi 49 poin dari 24 pertandingan, terpaut satu poin dari pemuncak klasemen PSM Makassar.

Sementara RANS Nusantara FC masih terbenam di dasar klasemen dengan raihan 17 poin dari 25 pertandingan.

SUSUNAN PEMAIN

RANS Nusantara FC XI: 59-Wawan Hendrawan, 23-Ady Setiawan, 28-Arif Satria, 15-Fadilla Akbar (5-Saddam Hi Tenang 46'), 3-Edo Febriansah, 66-Mitsuru Maruoka, 2-Finky Pasamba (8-Ikhsan Zikrak 88'), 32-Muhammad Tahir, 19-Sumarna (73-David Laly 79'), 9-Yanis Mbombo (99-Septian Bagaskara 88'), 6-Makan Konate (91-Romadona 64')

Pelatih: Rodrigo Santana

Persib Bandung XI: 14-Teja Paku Alam, 56-Rezaldi Hehanusa, 2-Nick Kuipers, 32-Victor Igbonefo, 66-Daisuke Sato, 55-Ricky Kambuaya (11-Dedi Kusnandar 46'), 53-Rachmat Irianto, 10-Marc Klok (8-Abdul Aziz 66'), 7-Beckham Putra, 77-Ciro Alves (30-Ezra Walian (76'), 19-David da Silva

Pelatih: Luis Milla

Baca Juga: Luis Milla Minta Pemain Persib Bandung Awasi Pergerakan Eks Borussia Dortmund di Laga Kontra RANS Nusantara FC

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X