"Ya sudah sih, kita sudah dikasih lihat video pertandingan Palestina."
"Ya pemain sudah paham pastinya," imbuh eks PSIS Semarang tersebut.
Berkat modal bagus itu, Arhan berharap semua yang direncanakan timnya dapat berjalan dengan baik.
Baca Juga: Media Argentina Sebut Wonderkid Man United Bakal Tampil Lawan Timnas Indonesia
Ia juga yakin skuad Garuda bisa meraih hasil maksimal di pertandingan besok hari.
"Semoga semuanya dapat berjalan dengan baik, teman-teman juga sudah berkumpul semua, sudah mulai berdatangan."
"Jadi ya kita persiapan untuk pertandingan selanjutnya semoga mendapat hasil terbaik," pungkasnya.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | M Hadi Fathoni |
Sumber | : | PSSI TV |
Komentar