Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Drawing Kualifikasi Putaran Pertama Piala Dunia 2026 - Timnas Indonesia Bertemu Tim Terlemah Kedua di ASEAN

By M Hadi Fathoni - Kamis, 27 Juli 2023 | 13:23 WIB
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas Indonesia (skuad timnas Indonesia) sedang berfoto bersama jelang bertanding di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Jawa Barat, Sabtu (25/3/2023).

Leg pertama akan berlangsung pada 12 Oktober 2023 mendatang.

Sementara leg kedua akan berlangsung lima hari setelahnya tepatnya 17 Oktober 2023.

Secara ranking, Timnas Indonesia jelas lebih unggul dibanding Brunei.

Untuk saat ini, Skuad Garuda menempati peringkat ke-150 dunia FIFA.

Sedangkan Brunei Darussalam menempati peringkat ke-190 dunia.

Baca Juga: Vietnam Bikin Skenario Grup Neraka Kualifikasi Piala Dunia 2026, Timnas Indonesia Dianggap Bahaya

Di kawasan ASEAN juga Marc Klok dkk tetap lebih perkasa dari calon lawannya tersebut.

Pasalnya, Indonesia masih menempati posisi lima besar di ASEAN.

Sementara Brunei Darussalam berstatus sebagai tim kedua terlemah di kawasan tersebut.

Berikut hasil Drawing Putaran Pertama Piala Dunia 2026 zona Asia:

- Afghanistan Vs Mongolia
- Maladewa Vs Bangladesh
- Singapura Vs Guam
- Yaman Vs Sri Lanka
- Myanmar Vs Makau
- Kambojoa Vs Pakistan
- Taiwan Vs Timor Leste
- Indonesia Vs Brunei Darussalam
- Hong Kong Vs Bhutan
- Nepal Vs Laos

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X