Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Pemain Keturunan Dicoret, Ini Daftar 21 Pemain Timnas U-17 Indonesia untuk Piala Dunia U-17 2023

By M Hadi Fathoni - Rabu, 1 November 2023 | 11:09 WIB
Sejumlah pemain timnas U-17 Indonesia sedang berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (30/10/2023).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain timnas U-17 Indonesia sedang berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Senin (30/10/2023).

SUPERBALL.ID - Bima Sakti akhirnya menentukan skuad inti Timnas U-17 Indonesia yang akan dibawanya menuju Piala Dunia U-17 2023.

Skuad Garuda Asia baru-baru ini telah menyelesaikan rangkaian pemusatan latihan (TC) mereka.

TC ini sejatinya sudah berlangsung sejak September lalu.

Namun, TC pada September kemarin hanya dilakukan di Jakarta saja.

Kemudian pada bulan Oktober, PSSI memberangkatkan Timnas U-17 Indonesia ke Jerman untuk melanjutkan agenda penting tersebut.

Bima Sakti dan anak asuhnya menghabiskan waktu satu bulan lebih lamanya di Negeri Bir.

Mereka juga telah memainkan tujuh laga uji coba selama di daratan Eropa.

Garuda Asia hanya mampu mencatatkan 2 kemenangan, 1 seri, dan 4 kekalahan dari sejumlah laga uji coba.

Baca Juga: Shin Tae-yong Lega, Elkan Baggott Siap Beraksi Lagi Bersama Timnas Indonesia Usai Pulih dari Cedera

Meski begitu, timnas U-17 tetap mendapat sisi baik selama melakukan TC di Eropa.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Antaranews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X