Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Segrup Thailand, Pelatih Arab Saudi Bawa 7 Rekan Setim Cristiano Ronaldo ke Piala Asia 2023

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 4 Januari 2024 | 14:52 WIB
Pelatih Timnas Arab Saudi, Roberto Mancini.
TWITTER.COM/EUROSPORT_UK
Pelatih Timnas Arab Saudi, Roberto Mancini.

Awn Al-Saluli kemungkinan akan menjadi anggota ketiga dari susunan formasi dengan tiga bek tengah.

Arab Saudi akan melakoni pertandingan uji coba menjelang Piala Asia melawan Lebanon, Kamis (4/1/2024) malam WIB.

Setelah itu, wakil Asia Barat tersebut akan melakoni dua laga uji coba lagi melawan Palestina dan Hong Kong.

Di Piala Asia 2023, Mancini dan anak-anak asuhnya tergabung di Grup F bersama Thailand, Kirgistan, dan Oman.

Arab Saudi akan memulai kiprah di Piala Asia melawan Oman pada 16 Januari, disusul Kirgistan (21/1) dan Thailand (25/1).

DAFTAR 26 PEMAIN ARAB SAUDI DI PIALA ASIA 2023

Kiper: Nawaf Al Aqidi (Al Nassr), Raghed Najjar (Al Nassr), and Ahmed Al Kassar (Al-Fayah).

Bek: Hassan Kadish (Al-Ittihad), Awn Al Saluli (Al-Taawoun), Ali Al-Bulaihi (Al-Hilal), Ali Lajami (Al-Nassr), Hassan Al-Tambakti (Al-Hilal), Saud Abdul Hamid (Al-Hilal), Fawaz Al Saqour (Al-Shabab), and Abdullah Al Khaybari (Al-Nassr).

Gelandang: AbdulIlah Al Maliki (Al-Hilal), Mukhtar Ali (Al-Fateh), Faisal Al Ghamdi (Al-Ittihad), Eid Al Mawlid (Al-Okhdood), Salem Al Dawsari (Al-Hilal), Abbas Al Hassan (Al-Fateh), Nasser Al Dosari (Al-Hilal), Muhammad Kanno (Al-Hilal), and Sami Al Naji (Al-Nassr).

Penyerang: Fahd Al Mawlid (Al-Shabab), Ayman Yahya (Al-Nassr), Abdul Rahman Gharib (Al-Nassr), Firas Al Braikan (Al-Ahli), Abdullah Radif (Al-Shabab), Saleh Al Shehri (Al-Hilal).


Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : saff.com.sa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X