Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jumpa Kuwait, Malaysia Berharap Tuah Stadion yang Jadi Venue Harimau Malaya Imbangi Korea Selatan

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 22 April 2024 | 20:01 WIB
Timnas Malaysia sempat mendapatkan hadiah penalti saat melawan timnas Korea Selatan pada laga yang berkesudahan 3-3 di pertandingan pamungkas Grup E Piala Asia 2023, Kamis (25/1/2024) malam WIB.
HECTOR RETAMAL/AFP
Timnas Malaysia sempat mendapatkan hadiah penalti saat melawan timnas Korea Selatan pada laga yang berkesudahan 3-3 di pertandingan pamungkas Grup E Piala Asia 2023, Kamis (25/1/2024) malam WIB.

"Satu-satunya harapan saya adalah para pemain mau bekerja untuk itu (menang atas Kuwait),” ujar Garrido.

Sementara itu, para pemain Malaysia ingin menjadikan laga melawan Kuwait sebagai ajang penebusan harkat dan martabat negara.

"Hanya kemenangan dan tiga poin yang bisa dijadikan obat kesedihan para pemain, staf pelatih, dan seluruh warga Malaysia,” kata Harith Haiqal.

"Demi martabat Malaysia kita akan menang melawan Kuwait, Insya Allah," ucap Luqman Hakim Shamsudin.

Hal serupa juga diungkapkan pundit Datuk Richard Scully, yang mengatakan Malaysia harus bermain untuk kebanggaan negara.

Ia menegaskan bahwa Malaysia tidak boleh pulang dengan tangan kosong, setidaknya dengan satu poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Bharian.com.my

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X