Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Dikurung Tim Raksasa, Timnas Indonesia Akan Amankan Posisi 3 Besar Grup C

By M Hadi Fathoni - Jumat, 5 Juli 2024 | 20:12 WIB
Skuad Timnas Indonesia sedang berfoto bersama di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta,  Kamis (7/6/2024).
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuad Timnas Indonesia sedang berfoto bersama di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (7/6/2024).

Menurutnya, target tersebut masih masuk akal jika melihat kekuatan timnas saat ini.

"Kami percaya kami bisa peringkat ketiga atau empat," kata Marsel, dikutip SuperBall.id dari Tribun News.

"Masuk akal juga tiga atau empat ya," jelasnya.

Sebagai informasi, tim yang mengamankan posisi puncak dan runner-up klasemen akhir akan lolos otomatis ke Piala Dunia 2026 yang diselenggarakan di tiga negara yakni Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.

Sementara tim yang menempati peringkat ketiga dan keempat akan melaju ke putaran keempat.

Tim yang berada di posisi kelima akan langsung gugur dan mengubur mimpi mereka menuju turnamen akbar tersebut.

Oleh sebab itu, Marsel menargetkan tim Merah-Putih untuk mengamankan peringkat ketiga atau keempat.

Baca Juga: Kualifikasi Piala Dunia 2026 - Lawan Indonesia, Pelatih Jepang Minta Anak Asuhnya Bekerja Lebih Keras

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X