Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Media Vietnam Ungkap 3 Kelemahan Timnas U-19 Indonesia Jelang Lawan Thailand di Final ASEAN Cup U-19 2024

By Dwi Aryo Prihadi - Senin, 29 Juli 2024 | 13:23 WIB
Pemain timnas U-19 Indonesia, Jens Raven, sedang menguasai bola pada pertandingan melawan timnas U-19 Malaysia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (27/7/2024).
TOMMY NICOLAS/BOLASPORTCOM
Pemain timnas U-19 Indonesia, Jens Raven, sedang menguasai bola pada pertandingan melawan timnas U-19 Malaysia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (27/7/2024).

Kelemahan kedua Indonesia menurut Soha adalah kurangnya kemampuan dalam memenangi duel udara.

Pada laga melawan Malaysia, Indonesia tercatat hanya memenangi 4 dari 11 duel udara.

Menurut Soha, hal ini bisa menjadi titik lemah Indonesia di laga kontra Thailand terutama dalam situasi bola mati.

Penguasaan Bola

Menurut Soha, kelemahan ketiga Indonesia terletak pada kemampuan dalam menguasai bola.

Statistik semifinal melawan Malaysia menunjukkan Indonesia hanya menguasai bola 40 persen penguasaan bola.

Di sisi lain, Thailand dikenal sebagai tim yang kuat dalam penguasaan bola.

Soha menilai Indonesia akan menemui banyak kesulitan jika kalah dalam penguasaan bola dari Thailand di final.

Berkaca dari tiga kelemahan tersebut, Soha menilai tidak mengherankan apabila Thailand menjadi juara.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X