Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Indonesia Kirim Pemain Muda ke ASEAN Cup 2024, Media Vietnam Iri dengan Perkembangan Sepak Bola Tanah Air

By M Hadi Fathoni - Kamis, 1 Agustus 2024 | 17:09 WIB
Thom Haye sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). Indonesia menang 2-0 atas Filipina dan memastikan l
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Thom Haye sedang melakukan selebrasi seusai mencetak gol dalam laga keenam babak penyisihan grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026 antara timnas Indonesia versus timnas Filipina di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (11/6/2024). Indonesia menang 2-0 atas Filipina dan memastikan l

Oleh sebab itu, PSSI harus membuat dua Timnas Indonesia yang berbeda.

Pada akhirnya, hanya pemain muda yang diturunkan untuk turnamen antar tim ASEAN tersebut.

Di lain sisi, turnamen itu juga tidak menjadi fokus PSSI.

Hal itu sudah disinggung sejak lama oleh sang Ketua Umum, yakni Erick Thohir.

Bisa dibilang ini merupakan perjudian yang diambil oleh Erick.

Sebab Indonesia sama sekali belum pernah merasakan juara turnamen tersebut.

Perjudian itu langsung dikomentari oleh media asal Vietnam yakni Soha.

Media Negeri Naga Biru tersebut mengapresiasi langkah yang diambil induk tertinggi sepak bola Tanah Air tersebut.

Menrut mereka, perkembangan sepak bola di Indonesia sangat baik.

Baca Juga: Timnas Indonesia Cuma Bawa Tim U-23 di ASEAN Cup 2024, Vietnam Mau Balas Dendam Usai Ter-bully 10 Gol Tanpa Balas


Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Soha.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X