Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengenal Gaya Bermain Takefusa Kubo, Messi Jepang yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 29 September 2024 | 12:11 WIB
Takefusa Kubo berduel dengan Pratama Arhan dalam laga timnas Jepang vs Indonesia pada ajang Piala Asia 2023 di Doha, Qatar (24/1/2024).
GIUSEPPE CACACE/AFP
Takefusa Kubo berduel dengan Pratama Arhan dalam laga timnas Jepang vs Indonesia pada ajang Piala Asia 2023 di Doha, Qatar (24/1/2024).

Gol

Dalam hal ancaman gol, Kubo belum pernah mencetak dua digit gol atau asis dalam satu musim Liga Spanyol, hingga 2023/24.

Namun, pada 2022/23, ia berhasil mencetak sembilan gol dan tujuh asis, diikuti oleh tujuh gol dan empat asis pada 2023/24.

Banyak golnya yang tercipta dari serangan balik.

Ia mengeksekusi dengan baik ke tiang jauh setelah memotong ke dalam, tetapi juga kerap menggunakan upaya ke tiang dekat.

Ini sering mengejutkan para pemain bertahan dan penjaga gawang.

Mereka kerap memperkirakan tembakan melintasi gawang ke tiang jauh sebelum Kubo mengarahkan bola ke tiang dekat.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Aryo Prihadi
Sumber : Coachesvoice.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X