Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ingin Dapat Satu Poin seperti Timnas Indonesia, China Pakai Formasi Tong Besi Lawan Australia?

By Ragil Darmawan - Sabtu, 5 Oktober 2024 | 20:13 WIB
Para pemain Timnas China menyanyikan lagu kebangsaan sebelum menghadapi Arab Saudi dalam Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Dalian, 10 September 2024. China bersaing dengan Timnas Indonesia masuk 4 besar.
AFP
Para pemain Timnas China menyanyikan lagu kebangsaan sebelum menghadapi Arab Saudi dalam Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Dalian, 10 September 2024. China bersaing dengan Timnas Indonesia masuk 4 besar.

"Ivankovic memang tidak memasang target kepada tim sebelum pertandingan, namun jika ingin mencetak poin, formasi 5-4-1 adalah pilihan yang tak terelakkan," tulis Sohu dalam laporannya.

"Dengan absennya pemain utama baik di lini pertahanan maupun lini depan, timnas China hanya bisa mengandalkan formasi tong besi untuk menghadapi lawan di laga tandang."

"Tim nasional sepak bola harus mengandalkan pertahanan dan membentuk formasi bertahan 8 orang."

"Tidak memalukan sama sekali untuk mencetak 1 poin terlebih dahulu di laga tandang!"

PREDIKSI SUSUNAN PEMAIN TIMNAS CHINA

Kiper: Wang Dalei

Bek: Hu Hetao, Wei Zhen, Han Pengfei, Jiang Guangtai, Liu Yang

Gelandang: Xu Haoyang, Li Yuanyi, Wang Shangyuan, Xie Weneng

Penyerang: Bayholam

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Sohu.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X