Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Nyali Pelatih Australia Tiba-tiba Ciut di Hadapan Timnas Indonesia

By Eko Isdiyanto - Jumat, 14 Maret 2025 | 14:23 WIB
Mantan bek Crystal Palace, Tony Popovic, ditunjuk sebagai pelatih baru Timnas Australia menggantikan posisi Graham Arnold.
ROBERT CIANFLONE/AFP
Mantan bek Crystal Palace, Tony Popovic, ditunjuk sebagai pelatih baru Timnas Australia menggantikan posisi Graham Arnold.

Australia saat ini duduk di peringkat kedua klasemen sementara Grup C dengan raihan 7 poin, koleksi yang sangat riskan.

Karena jika sampai kalah dari Indonesia, maka posisi mereka akan tergeser oleh skuad Garuda asuhan Patrick Kluivert.

Sementara jika imbang, hasil itu akan memberi dampak buruk terhadap Indonesia yang saat ini berada di peringkat ketiga.

Koleksi tiga poin yang sama seperti Arab Saudi, Bahrain dan China, sangat rentan dikangkangi para lawannya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id, NST.com.my
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Close Ads X