Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Salahuddin Masih Dipercaya Latih Madura FC

By Suci Rahayu - Jumat, 22 Desember 2017 | 14:13 WIB
Pemain Madura FC berpose menjelang dimulainya laga melawan Persiwa Wamena pada babak 16 besar Grup D Liga 2 di Stadion A Yani Sumenep, Jawa Timur, Rabu (26/09/2017) sore. (SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

"Saat kami mengelola Perssu Kaisar Madura di ISC B 2016 kami juara ketiga,” kata Januar.

(Baca Juga: Evan Dimas dan Ilham Udin Armaiyn Tak Penuhi Jadwal Latihan di Selangor FA)

Selain itu, Januar juga tidak memungkiri bahwa hasil apik di Liga 2 musim 2017 juga menjadi nilai plus bagi Salahuddin.

Mantan pelatih Barito Putera ini sukses membawa Madura FC lolos ke babak 16 besar dan bertahan di Liga 2.

“Dua capaian di atas jelas menjadi indikator positif agar kami kembali memakainya,” tandasnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P