Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Kiper AC Milan itu jelas tidak senang dengan adanya aturan baru tersebut.
Maignan secara terbuka membagikan tulisan sarkasmenya di media sosial.
"Aturan IFAB baru untuk penalti tahun 2026: Penjaga gawang harus membelakangi tembakan," tulis Maignan.
"Jika penalti diselamatkan, lawan mendapat tendangan bebas tidak langsung."
Nouvelles règles de l'IFAB pour les penalties en 2026:
— Magic Mike Maignan (@mmseize) March 25, 2023
????Les gardiens devront être de dos au moment du tir
❌En cas d'arrêt, coup-franc indirect https://t.co/nRpa0wi0b2
Aturan baru yang diumumkan IFAB memang tampak lebih menyudutkan sisi penjaga gawang daripada penendang penalti.
Sementara itu, belum ada aturan khusus bagi para eksekutor penalti yang kerap mengalihkan pikiran kiper dengan melakukan gerakan gagap atau tipuan sebelum menendang bola.