Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hasil ini membuat Sabah FC untuk sementara menggeser posisi Kedah Darul Aman di peringkat keempat klasemen dengan 30 poin.
Mereka terpaut 18 poin dari pemuncak klasemen sementara, Johor Darul Ta'zim, yang sejauh ini meraih 100 persen kemenangan.
Sementara Kuching City masih tertahan di papan bawah, tepatnya di posisi ke-13, dengan torehan 6 poin.
Sabah FC akan menjamu Sri Pahang FC pada pekan berikutnya, sedangkan Kuching City akan menerima lawatan Perak FC.
Baca Juga: Indonesia Vs Malaysia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia