Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sedangkan pada edisi kedua, giliran Indonesia yang sukses menyebut gelar juara usai menekuk Thailand 2-1 di final.
Pada edisi ketiga, Vietnam mampu tampil sebagai juara setelah mengalahkan Thailand 1-0 di partai final.
Tahun ini menjadi kali ketiga Thailand ditunjuk sebagai tuan rumah Piala AFF U-23 setelah dua edisi pertama.
Pada edisi tahun ini, Piala AFF U-23 2023 dijadwalkan berlangsung di Rayong pada 17-26 Agustus.
Sebanyak 10 negara peserta telah dibagi ke dalam tiga grup, satu grup berisi 4 tim dan dua grup dihuni 3 tim.
Nantinya, hanya juara grup (3 tim) dan runner-up grup terbaik (1 tim) yang berhak lolos ke semifinal.