Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampilan Bus yang Akan Dipakai Persija dan Agenda Lengkap untuk Pawai Gelar Juara

By Ragil Darmawan - Jumat, 14 Desember 2018 | 16:11 WIB
Persija Jakarta merayakan gelar juara Liga 1 2018.
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Persija Jakarta merayakan gelar juara Liga 1 2018.


Bus yang akan digunakan Persija untuk pawai kemenangan(DIONSIUS ARYA BIMA SUCI/ TRIBUN JAKARTA)

Direktur Operasional PT Transjakarta Daud Joseph menambahkan, bus tersebut memang dikhususkan untuk pawai atau arak-arakan karena memiliki atap yang dapat terbuka.

"Mobil ini untuk arak-arakan, jadi pusat perhatiannya nanti ke bagian depan, atap terbukanya itu. Di situ bisa untuk 10 hingga 15 orang yang membawa trofi," kata Daud.

Berikut agenda lengkap seputar acara pawai perayaan gelar juara Persija:

Hari: Sabtu

Tanggal: 15 Desember 2018

Pukul: 09.00 WIB

Rute: Start - Patung Panah Stadion GBK - Balaikota DKI (Finish)

Perkiraan jumlah peserta Pawai : 10.000-15.000 orang.

- Polisi kerjasama dengan Dishub mengatur rekayasa lalu lintas sepanjang rute konvoi.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X