Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persija Gelar Rapat Koordinasi dengan dengan Polda Soal Laga Kontra Persib

By Mochamad Hary Prasetya - Minggu, 7 Juli 2019 | 18:04 WIB
Duel klasik Persija kontra Persib berlangsung pada pekan ke-8 Liga 1 2019, Rabu (10/7/2019).
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Duel klasik Persija kontra Persib berlangsung pada pekan ke-8 Liga 1 2019, Rabu (10/7/2019).

Persija Jakarta memang sudah cukup lama tidak menjamu Persib Bandung di SUGBK.

Baca Juga: MotoGP Jerman 2019 - Kepayahan, Andrea Dovizioso Emoh Lempar Handuk

Terakhir, Macan Kemayoran bermain di SUGBK saat melawan Persib Bandung adalah pada 2014.

Pada 2016 dan 2017, Persija Jakarta harus menggunakan Stadion Manahan, Solo, untuk menjamu Persib Bandung.

Satu musim selanjutnya, Pasukan Ibukota sempat bermain di Jakarta untuk melawan Persib Bandung, tetapi laga tersebut digelar di Stadion PTIK, Melawai, Jakarta Selatan, yang merupakan kandang Bhayangkara FC.

Baca Juga: Live Streaming Brasil Vs Peru - Menuju Pesta Ke-9 Tim Samba di Copa America

Ketika bermain di Stadion PTIK, pertandingan tersebut tidak boleh disaksikan oleh The Jak Mania.

Hanya para tamu undangan saja yang boleh menyaksikan pertandingan tersebut.

"Insyaallah, minta doanya saja," kata Haen Rahmawan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini starting XI terbaik Liga 1 2019 pekan keenam versi Bolasport.com. Ada pemain idola BolaSporter? #Liga1 #liga12019 #BanggaSepakBolaKita

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X