Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Park Hang-seo Punya 5 Kunci Utama, Perdana Menteri Vietnam: Lanjutkan!

By Ragil Darmawan - Jumat, 16 Juli 2021 | 15:20 WIB
Pelatih Vietnam, Park Hang-seo dan anak asuhnya terlihat gembira dalam sesi latihan pada Sabtu (5/6/2021).
THANHNIEN.VN
Pelatih Vietnam, Park Hang-seo dan anak asuhnya terlihat gembira dalam sesi latihan pada Sabtu (5/6/2021).

"Pemain kemudian bercerita banyak, tapi saya merangkumnya menjadi empat ide utama," lanjutnya.

"Yaitu persatuan, harga diri, kecerdasan cepat dan semangat gigih pantang menyerah."

"Saya selalu menekankan empat faktor ini kepada pemain saat bertanding."

"Dan saya menambahkan satu faktor lagi: sense of goal atau tekad mencapai tujuan yang sangat kuat."

"Saya seorang pelatih asing, jadi saya melihat bahwa ketika pemain Vietnam telah menetapkan tujuan, mereka fokus, terus berpikir dan bertekad untuk mencapainya."

"Kelima faktor itu menurut saya adalah semangat Vietnam sehingga membentuk tim yang utuh," tambah Park Hang-seo.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id, Laodong.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X