Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hylo Open - Perang Saudara Terpanjang Indonesia Bisa sampai Final

By Imadudin Adam - Jumat, 5 November 2021 | 08:42 WIB
Indonesia memiliki potensi perang saudara di tiga sektor turnamen bulu tangkis Hylo Open 2021.
ID.PINTEREST.COM
Indonesia memiliki potensi perang saudara di tiga sektor turnamen bulu tangkis Hylo Open 2021.

Kedua ganda putri Merah-Putih itu bisa bertemu di final, tapi untuk melaju ke semifinal saja sudah sangat berat, karena harus menyingkirkan para unggulan.

Dari sektor ganda campuran, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjaja akan menjajal Dechapol Puavaranukroh/Sapsiree Taerattanachai dari Thailand.

Kemudian Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari melawan Niclas Nohr/Amalie Magelund Krogh dari Denmark.

Baca Juga: Lee Zii Jia Lewat, Pemain yang Repotkan Jonatan Christie Bisa Jadi Raja Bulu Tangkis Baru Malaysia

Terakhir, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti meladeni Mark Lamsfus/Isabel Lohau dari Jerman.

Pasangan Hafiz/Gloria dan Rinov/Pitha akan perang saudara jika lolos ke semifinal.

Praveen/Melati, yang menjadi unggulan kedua di turnamen ini, memiliki potensi kuat untuk lolos ke semifinal.

Jika itu terjadi dan Praveen/Melati mampu melewati semifinal, maka perang saudara atau all-Indonesian final akan tercipta.

Yang paling menarik tentu saja dari sektor ganda putra.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X