Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hylo Open - Perang Saudara Terpanjang Indonesia Bisa sampai Final

By Imadudin Adam - Jumat, 5 November 2021 | 08:42 WIB
Indonesia memiliki potensi perang saudara di tiga sektor turnamen bulu tangkis Hylo Open 2021.
ID.PINTEREST.COM
Indonesia memiliki potensi perang saudara di tiga sektor turnamen bulu tangkis Hylo Open 2021.

SUPERBALL.ID - Turnamen bulu tangkis Hylo Open 2021 dirasakan cukup berbeda oleh Indonesia dibanding sebelumnya.

Hingga hari keempat, Jumat (5/11/2021), masih ada 10 pemain/pasangan yang bertahan di ajang Super 500 itu.

Indonesia mengirimkan 15 pemain/pasangan ke turnamen di Jerman itu.

Artinya, masih ada 66,6 persen yang lolos ke perempat final saat ini.

Pemain atau pasangan yang berhasil melaju ke perempat final Hylo Open itu lima dari ganda putra, dua dari ganda putri, dan tiga dari ganda campuran.

PEMAIN/PASANGAN INDONESIA DI HYLO OPEN 2021

Tunggal Putra: 1
Tunggal Putri: 2
Ganda Putra: 6
Ganda Putri: 2
Ganda Campuran: 4

Baca Juga: Presiden Arema FC Ungkap Satu Permintaan Suami Vanessa Angel

Dari sektor ganda putri, Nita Violina Marwah/Putri Syaikah akan meladeni Chisato Hoshi/Aoi Matsuda dari Jepang.

Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto menghadapi unggulan kelima Puttita Supajirakul/Sapsiree Taerattanachai dari Thailand.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X