Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

SEA Games 2022, Emas Pertama Renang Dari Masniari Wolf

By Imadudin Adam - Senin, 16 Mei 2022 | 12:28 WIB
Perenang Indonesia, Masniari Wolf usai meraih medali emas pada SEA Games 2021 Vietnam,  Minggu (15/5/2022)
PRSI
Perenang Indonesia, Masniari Wolf usai meraih medali emas pada SEA Games 2021 Vietnam, Minggu (15/5/2022)

Pada nomor ini, medali perunggu diraih A.A. Istri Kania Ratih mendapat medali perunggu dengan catatan 29,59 detik.

Baca Juga: Shin Tae-yong Bocorkan Taktik Timnas U-23 Indonesia, Tak Takut Diintip Tim Lain?

Medali perunggu lainnya disumbang Tim estafet 4x100 meter gaya bebas putri yakni Patricia Yosita, Angel Gabriel, Nurul Fajar Fitriati dan Ressa Kania Dewi dengan catatan 03:51,57 detik.

Perenang putra Aflah Fadlan Prawira juga mempersembahkan medali perunggu pada nomor estafet 4x100 meter gaya ganti putra. Fadlan mencatat waktu 04:23,43 detik.

Di nomor 50 meter gaya kupu-kupu putra, Glenn Victor Susanto meraih medali perunggu dengan catatan 24,30 detik.

 
 
 
View this post on Instagram

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : PRSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X