Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Asisten Pelatih Man United Akui Benci dengan Sikap Salah Satu Anak Asuhnya

By Lola June A Sinaga - Selasa, 14 Juni 2022 | 19:56 WIB
Eks Pelatih Timnas Inggris, Steve McClaren.
TWITTER.COM//EFLZONE
Eks Pelatih Timnas Inggris, Steve McClaren.

“Ada satu landasan yang kita sebut mentalitas, sikap, yang belum dia pegang.”

“Ada cara tertentu yang bisa membuat Anda bisa keluar dari masa-masa buruk, jadi Anda memainkan satu operan buruk dan tidak membuatnya menjadi dua atau tiga.”

Baca Juga: Manchester United Sudah Siapkan Nomor Punggung Favorit Frenkie De Jong

“Dia membawa psikolog olahraga tetapi seorang pemain harus mengakui terlebih dahulu bahwa dia salah, memiliki sikap buruk dan (mengakui) membutuhkan bantuan,” jelasnya.

Rashford kini harus bermain lebih baik bersama Man United di musim baru agar dia mendapatkan kembali kepercayaan Southgate.

Jika tidak berusaha, pemain 24 tahun itu mungkin akan kehilangan tempat di skuad timnas Inggris untuk Piala Dunia 2022.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Sportbible.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X