Hingga menit ke-53 skor belum berubah.
Menit ke-58, wasit menunjuk titik putih untuk Hong Kong, setelah pemain belakang dari Timnas U-20 Indonesia melakukan pelanggaran.
Cahya Supriadi terpaksa ditarik keluar karena mengalami benturan dengan sesama pemain Timnas U-20 Indonesia.
Chen Ngo Hin tidak cukup baik melakukan eksekusi karena bisa ditepis oleh Aditya Arya.
Sayang bola pantulan bisa dimanfaatkan oleh Chen Ngo, sehingga mengubah skor menjadi 3-1.
Hingga menit ke-73 skor masih belum berubah.
Dari menit ke-70 hingga 78 Timnas Hong Kong beberapa kali serangan.
Beruntung serangan-serangan Timnas Hong Kong berhasil diselamatkan oleh Aditya Arya.
Menit ke-80, Timnas Indonesia memiliki peluang mencetak gol lewat tendangan bebas.
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | SuperBall.id |
Komentar