Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liga 1 Indonesia Segera Bergulir, Apakah Tetap Gunakan Format yang Sama?

By Wibbiassiddi - Rabu, 19 Oktober 2022 | 17:50 WIB
Anggota Komite Eksekutif PSSI, Ahmad Riyadh, sedang memberikan keterangan pers di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, 11 Oktober 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Anggota Komite Eksekutif PSSI, Ahmad Riyadh, sedang memberikan keterangan pers di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, 11 Oktober 2022.

SUPERBALL.ID - Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Ahmad Riyadh, menjelaskan Liga 1 Indonesia segera bergulir.

Menurutnya, Liga 1 akan berlangsung pada akhir November 2022.

Lantas apakah format Liga 1 tetap sama seperti sebelum tragedi Kanjuruhan?

Ahmad Riyadh mengatakan terkait format Liga 1, dia belum bisa menjelaskan.

Baca Juga: Thailand Resmi Gugur, Timnas U-20 Indonesia Langsung Naik ke Pot 2 Drawing Kualifikasi Piala Asia U-20 2023

Pasalnya saat ini tengah disusun oleh semua pihak terkait.

"Belum, itu sedang berjalan," ujar Ahmad Riyadh pada awak media termasuk BolaSport.com.

"Tak boleh mendahului hasil tim yang rapat untuk formatnya sistem pengamanan berjalan terus untuk memformatkan."

Exco PSSI tersebut mengatakan tim yang telah ditunjuk sedang menyusun format Liga 1 agar sesuai dengan standar FIFA.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.