Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aji Santoso Harap Pemerintah dan PSSI Bersikap Tegas saat Lakukan Verifikasi Seluruh Stadion di Indonesia

By M Hadi Fathoni - Kamis, 20 Oktober 2022 | 12:50 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso dalam jumpa pers jelang laga melawan Bali United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (19/6/2022).
Persebaya
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso dalam jumpa pers jelang laga melawan Bali United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Minggu (19/6/2022).

Andai ada stadion yang tak layak, maka sebaiknya harus diperlakukan seperti Stadion Kanjuruhan.

Hal itu dikarenakan berkaitan dengan keamanan para suporter yang hadir secara langsung di stadion.

"Saya berharap stadion di seluruh Indonesia yang digunakan untuk kompetisi haru benar-benar diverifikasi dengan baik."

Baca Juga: Tim Gugus Tugas Transformasi Sepak Bola Indonesia Bersama FIFA Buat Regulasi Khusus Liga 1

"Kalau memang layak, harus bilang layak."

"Kalau tidak layak, ya bilang tidak layak. Jadi keamanannya terjaga," pungkasnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X