Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Shin Tae-yong Akui Kegagalan Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 Merupakan Tanggung Jawabnya, tapi...

By M Hadi Fathoni - Senin, 16 Januari 2023 | 11:40 WIB
Pelatih timnas Indonesia,  Shin Tae-yong, tampak memegangi kepalanya sebagai tanda kekecewaannya saat melihat para pemainnya gagal memaksimalkan peluang dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tampak memegangi kepalanya sebagai tanda kekecewaannya saat melihat para pemainnya gagal memaksimalkan peluang dalam laga leg pertama semifinal Piala AFF 2022 di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 6 Januari 2023.

Berbeda dengan para pesaingnya seperti Malaysia, Thailand, dan Vietnam yang melakukan laga uji coba sebagai pemanasan jelang turnamen ini bergulir.

Kendati demikian, Shin mengaku puas dengan performa para pemainnya di Piala AFF 2022 ini.

"Memang menyakitkan memikirkan hal itu, tetapi dari pemain sangat sulit untuk mempertahankan sense of the game."

"Jelang Piala AFF, mereka bahkan tidak melakoni pertandingan persahabatan sebelum turnamen."

"Akan tetapi, para pemain melakukannya dengan baik dalam program latihan," tuturnya.

Baca Juga: Gagal di Piala AFF 2022, Shin Tae-yong Angkat Bicara soal Masa Depannya di Timnas Indonesia

Untuk saat ini, agenda terdekat Shin Tae-yong adalah menukangi Timnas U-20 Indonesia.

Ia akan bersama dengan Timnas U-20 Indonesia untuk bertarung di ajang Piala Asia U-20 2023 di Uzbekistan pada 1-18 Maret mendatang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Naver.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X